Home
Al-Quran
arti
bacaan
terjemah
Terjemah Perkata
tulisan Arab
Terjemah Per Kata Ali Imran | Ayat 31-41
22.11.18

Terjemah Per Kata Ali Imran | Ayat 31-41

Ayat 31.
تُحِبُّوْنَ اللّٰهَ
إِنْ كُنْتُمْ
قُلْ
 mencintai Allah
jika kamu
katakanlah (Muhammad)
وَيَغْفِرْ لَكُمْ
يُحْبِبْكُمُ اللّٰهُ
فَاتَّبِعُوْنِيْ
dan mengampuni
niscaya Allah mencintaimu
ikutilah aku
رَّحِيْمٌ
غَفُوْرٌ
وَاللّٰهُ
ذُنُوْبَكُمْۗ
Maha Penyayang
Maha Pengampun
Allah
dosa-dosamu

Ayat 32.
فَإِنْ تَوَلَّوْا
وَالرَّسُوْلَۚ
أَطِيْعُوا اللّٰهَ
قُلْ
jika kamu berpaling
dan Rasul
taatilah Allah
katakanlah (Muhammad)
الْكٰفِرِيْنَ
لَا يُحِبُّ
فَإِنَّ اللّٰهَ
orang-orang kafir
tidak menyukai 
ketahuilah bahwa Allah

Ayat 33.
وَنُوْحًا
اٰدَمَ
إِنَّ اللّٰهَ اصْطَفٰى
dan Nuh
Adam
sesungguhnya Allah telah memilih
عَلَى الْعٰلَمِيْنَ
وَاٰلَ عِمْرَانَ
وَّاٰلَ إِبْرَاهِيْمَ
melebihi segala umat (pada masa masing-masing)
dan keluarga Imran
dan keluarga Ibrahim

Ayat 34.
مِنْ بَعْضٍۗ
بَعْضُهَا
ذُرِّيَّةً
dari sebagian yang lain
sebagiannya adalah (keturunan)
(sebagai) satu keturunan
 ۚ عَلِيْمٌ
سَمِيْعٌ
وَاللّٰهُ
Maha Mengetahui
Maha Mendengar
Allah

Ayat 35.
نَذَرْتُ
إِنِّيْ 
رَبِّ
إِذْ قَالَتِ امْرَأَتُ عِمْرَانَ
bernazar
sesungguhnya aku
ya Tuhanku
(Ingatlah), ketika istri Imran berkata
فَتَقَبَّلْ
مُحَرَّرًا
مَا فِيْ بَطْنِيْ
لَكَ
maka terimalah
menjadi hamba yang mengabdi (kepada-Mu)
 janin yang di dalam kandunganku (kelak) 
kepada-Mu
الْعَلِيْمُ
السَّمِيْعُ
إِنَّكَ أَنْتَ
مِنِّيْۚ
Maha Mengetahui
Yang Maha Mendengar
sungguh, Engkaulah
(nazar itu) dariku

Ayat 36.
إِنِّيْ
رَبِّ
قَالَتْ
فَلَمَّا وَضَعَتْهَا
aku
ya Tuhanku
dia berkata
maka ketika melahirkannya
أَعْلَمُ
وَاللّٰهُ
أُنْثٰىۗ
وَضَعْتُهَا
lebih tahu
(padahal) Allah
perempuan
telah melahirkan anak
وَإِنِّيْ
كَالْأُنْثٰىۚ
وَلَيْسَ الذَّكَرُ
بِمَا وَضَعَتْۗ
dan aku
dengan perempuan
dan laki-laki tidak (sama)
apa yang dia lahirkan
أُعِيْذُهَا
وَإِنِّيْ
مَرْيَمَ
سَمَّيْتُهَا
mohon perlindungan untuknya
dan aku
Maryam
 memberinya nama
الرَّجِيْمِ
مِنَ الشَّيْطٰنِ
وَذُرِّيَّتَهَا
بِكَ
yang terkutuk
dari (gangguan) setan
dan (untuk) anak cucunya
kepada-Mu

Ayat 37.
نَبَاتًا
وَّأَنْبَتَهَا
بِقَبُوْلٍ حَسَنٍ
فَتَقَبَّلَهَا رَبُّهَا
dengan pertumbuhan
dan membesarkannya
dengan penerimaan yang baik
maka Dia (Allah) menerimanya
كُلَّمَا دَخَلَ عَلَيْهَا زَكَرِيَّا
زَكَرِيَّاۗ
وَكَفَّلَهَا
حَسَنًاۖ
setiap Zakaria masuk menemuinya
(kepada) Zakaria
dan menyerahkan pemeliharaannya
yang baik
رِزْقًاۚ
عِنْدَهَا
وَجَدَ
الْمِحْرَابَۙ
makanan
di sisinya
dia dapati
di mihrab (kamar khusus ibadah)
لَكِ
أَنّٰى
يٰمَرْيَمُ
قَالَ
engkau peroleh
dari mana
wahai Maryam
dia berkata
مِنْ عِنْدِ اللّٰهِۗ
هُوَ
قَالَتْ
هٰذَاۗ
dari Allah
itu dia (Maryam) menjawab
ini
بِغَيْرِ حِسَابٍ
مَنْ يَّشَاءُ
يَرْزُقُ
إِنَّ اللّٰهَ
tanpa perhitungan
kepada siapa yang Dia kehendaki
memberi rezeki
sesungguhnya Allah

Ayat 38.
قَالَ
رَبَّهٗۚ 
دَعَا زَكَرِيَّا
هُنَالِكَ
ia berkata
kepada Tuhannya
Zakaria berdoa
di sanalah
ذُرِّيَّةً
مِنْ لَدُنْكَ
هَبْ لِيْ
رَبِّ
keturunan
dari sisi-Mu
berilah aku
ya Tuhanku
سَمِيْعُ الدُّعَاءِ
إِنَّكَ
طَيِّبَةًۚ
Maha Mendengar doa
sesungguhnya Engkau 
yang baik

Ayat 39.
يُّصَلِّيْ
قَائِمٌ
وَهُوَ
فَنَادَتْهُ الْمَلٰئِكَةُ
melaksanakan shalat 
berdiri
ketika dia
kemudian para malaikat memanggilnya
بِيَحْيٰى
يُبَشِّرُكَ
أَنَّ اللّٰهَ
فِى الْمِحْرَابِۙ
dengan (kelahiran) Yahya
menyampaikan kabar gembira kepadamu
Allah
di mihrab
وَسَيِّدًا
مِّنَ اللّٰهِ
بِكَلِمَةٍ
مُصَدِّقًا
dan panutan
dari Allah
sebuah kalimat (firman)
yang membenarkan
مِّنَ الصّٰلِحِيْنَ
وَّنَبِيًّا
وَّحَصُوْرًا
di antara orang-orang saleh
dan seorang nabi
dan berkemampuan menahan diri (dari hawa nafsu)

Ayat 40.
يَكُوْنُ لِيْ
أَنّٰى
رَبِّ
قَالَ
aku bisa mendapat
bagaimana
ya Tuhanku
dia (Zakaria) berkata
عَاقِرٌۗ
وَامْرَأَتِيْ
وَّقَدْ بَلَغَنِيَ الْكِبَرُ
غُلٰمٌ
 mandul
dan istriku pun
(sedang) aku sudah sangat tua
anak
مَا يَّشَاءُ
يَفْعَلُ 
كَذٰلِكَ اللّٰهُ 
قَالَ
apa yang Dia kehendaki
berbuat
demikianlah Allah
Dia (Allah) berfirman

Ayat 41.
اٰيَةًۗ
لِّيْ
رَبِّ اجْعَلْ
قَالَ
suatu tanda
aku
a Tuhanku, berilah
ia (Zakaria) berkata
النَّاسَ
أَلَّا تُكَلِّمَ
اٰيَتُكَ
قَالَ
dengan manusia
adalah bahwa engkau tidak berbicara
tanda bagimu
Allah berfirman
رَّبَّكَ
وَاذْكُرْ
إِلَّا رَمْزًاۗ
ثَلٰثَةَ أَيَّامٍ
(nama) Tuhanmu
dan sebutlah
kecuali dengan isyarat
selama tiga hari
وَالْإِبْكَارِ
بِالْعَشِيِّ 
وَّسَبِّحْ
كَثِيْرًا
dan pagi hari
pada waktu petang
dan bertasbihlah (memuji-Nya)
banyak-banyak

No comments