Home
Al-Quran
arti
bacaan
terjemah
Terjemah Perkata
tulisan Arab
Terjemah Per Kata Surat Al-Hadid Ayat 20-25
19.6.22

Terjemah Per Kata Surat Al-Hadid Ayat 20-25

الدُّنْيَا

اَنَّمَا الْحَيٰوةُ

اِعْلَمُوْٓا

dunia itu

sesungguhnya kehidupan

ketahuilah

وَّزِيْنَةٌ

وَّلَهْوٌ

لَعِبٌ

dan perhiasan

dan sendagurauan

(hanyalah) permainan

وَتَكَاثُرٌ

بَيْنَكُمْ

وَّتَفَاخُرٌۢ

serta (berlomba) memperbanyak

di antara kamu

dan saling berbangga

كَمَثَلِ

وَالْاَوْلَادِۗ

فِى الْاَمْوَالِ

seperti

dan anak keturunan

dalam kekayaan

الْكُفَّارَ

اَعْجَبَ

غَيْثٍ

para petani

yang mengagumkan

hujan

فَتَرٰىهُ

ثُمَّ يَهِيْجُ

نَبَاتُهٗ

dan kamu lihat warnanya

kemudian (tanaman) itu menjadi kering

tanam-tanamannya

حُطَامًاۗ

ثُمَّ يَكُوْنُ

مُصْفَرًّا

hancur

kemudian menjadi

kuning

شَدِيْدٌۙ

عَذَابٌ

وَفِى الْاٰخِرَةِ

yang keras

(ada) azab

dan di akhirat (nanti)

 ۗوَرِضْوَانٌ

مِّنَ اللّٰهِ

وَّمَغْفِرَةٌ

serta keridaan-Nya

dari Allah

dan ampunan

الدُّنْيَآ

وَمَا الْحَيٰوةُ

dunia

dan tidaklah kehidupan

الْغُرُوْرِ - ٢٠

اِلَّا مَتَاعُ

palsu

selain kesenangan

20. Ketahuilah, sesungguhnya kehidupan dunia itu hanyalah permainan dan sendagurauan, perhiasan dan saling berbangga di antara kamu serta berlomba dalam kekayaan dan anak keturunan, seperti hujan yang tanam-tanamannya mengagumkan para petani; kemudian (tanaman) itu menjadi kering dan kamu lihat warnanya kuning kemudian menjadi hancur. Dan di akhirat (nanti) ada azab yang keras dan ampunan dari Allah serta keridaan-Nya. Dan kehidupan dunia tidak lain hanyalah kesenangan yang palsu.

مِّنْ رَّبِّكُمْ

اِلٰى مَغْفِرَةٍ

سَابِقُوْٓا

dari Tuhanmu

untuk mendapatkan ampunan

berlomba-lombalah kamu

كَعَرْضِ

عَرْضُهَا

وَجَنَّةٍ

seluas

yang luasnya

dan surga

اُعِدَّتْ

وَالْاَرْضِۙ

السَّمَاۤءِ

yang disediakan

dan bumi

langit

بِاللّٰهِ

اٰمَنُوْا

لِلَّذِيْنَ

kepada Allah

beriman

bagi orang-orang yang

فَضْلُ اللّٰهِ

ذٰلِكَ

وَرُسُلِهٖۗ

karunia Allah

itulah

dan rasul-rasul-Nya

 ۚيَّشَاۤءُ

مَنْ

يُؤْتِيْهِ

Dia kehendaki

(kepada) siapa yang

yang diberikan

الْعَظِيْمِ - ٢١

ذُو الْفَضْلِ

وَاللّٰهُ

yang besar

mempunyai karunia

dan Allah

21. Berlomba-lombalah kamu untuk mendapatkan ampunan dari Tuhanmu dan surga yang luasnya seluas langit dan bumi, yang disediakan bagi orang-orang yang beriman kepada Allah dan rasul-rasul-Nya. Itulah karunia Allah, yang diberikan kepada siapa yang Dia kehendaki. Dan Allah mempunyai karunia yang besar.

فِى الْاَرْضِ

مِنْ مُّصِيْبَةٍ

مَآ اَصَابَ

di bumi

dari bencana

tidak ada yang menimpa

اِلَّا فِيْ كِتٰبٍ

وَلَا فِيْٓ اَنْفُسِكُمْ

kecuali telah tertulis dalam Kitab (Lauh Mahfuzh)

dan yang menimpa dirimu sendiri

اِنَّ ذٰلِكَ

 ۗاَنْ نَّبْرَاَهَا

مِّنْ قَبْلِ

sungguh, yang demikian itu

Kami mewujudkannya

sebelum

يَسِيْرٌۖ - ٢٢

عَلَى اللّٰهِ

mudah

bagi Allah

22. Setiap bencana yang menimpa di bumi dan yang menimpa dirimu sendiri, semuanya telah tertulis dalam Kitab (Lauh Mahfuzh) sebelum Kami mewujudkannya. Sungguh, yang demikian itu mudah bagi Allah.

عَلٰى مَا فَاتَكُمْ

لِّكَيْلَا تَأْسَوْا

terhadap apa yang luput dari kamu

agar kamu tidak bersedih hati

وَاللّٰهُ

 ۗبِمَآ اٰتٰىكُمْ

وَلَا تَفْرَحُوْا

dan Allah

terhadap apa yang diberikan-Nya kepadamu

dan tidak pula terlalu gembira

فَخُوْرٍۙ - ٢٣

كُلَّ مُخْتَالٍ

لَا يُحِبُّ

dan membanggakan diri

setiap orang yang sombong

tidak menyukai

23. Agar kamu tidak bersedih hati terhadap apa yang luput dari kamu, dan jangan pula terlalu gembira terhadap apa yang diberikan-Nya kepadamu. Dan Allah tidak menyukai setiap orang yang sombong dan membanggakan diri,

وَيَأْمُرُوْنَ

يَبْخَلُوْنَ

اۨ لَّذِيْنَ

dan menyuruh

kikir

(yaitu) orang-orang yang

يَّتَوَلَّ

وَمَنْ

 ۗبِالْبُخْلِ

النَّاسَ

berpaling (dari perintah-perintah Allah)

barangsiapa

berbuat kikir

orang lain

الْحَمِيْدُ - ٢٤

الْغَنِيُّ

هُوَ

فَاِنَّ اللّٰهَ

Maha Terpuji

Mahakaya

Dia

maka sesungguhnya Allah

24. yaitu orang-orang yang kikir dan menyuruh orang lain berbuat kikir. Barangsiapa berpaling (dari perintah-perintah Allah), maka sesungguhnya Allah, Dia Mahakaya, Maha Terpuji.

بِالْبَيِّنٰتِ

رُسُلَنَا

لَقَدْ اَرْسَلْنَا

dengan bukti-bukti yang nyata

rasul-rasul Kami

sungguh, Kami telah mengutus

الْكِتٰبَ

مَعَهُمُ

وَاَنْزَلْنَا

kitab

bersama mereka

dan kami turunkan

بِالْقِسْطِۚ

لِيَقُوْمَ النَّاسُ

وَالْمِيْزَانَ

adil

agar manusia dapat berlaku

dan neraca (keadilan)

فِيْهِ

الْحَدِيْدَ

وَاَنْزَلْنَا

yang mempunyai

besi

dan Kami menciptakan

وَّمَنَافِعُ

شَدِيْدٌ

بَأْسٌ

dan banyak manfaat

hebat

kekuatan

مَنْ

وَلِيَعْلَمَ اللّٰهُ

لِلنَّاسِ

siapa yang

dan agar Allah mengetahui

bagi manusia

بِالْغَيْبِۗ

وَرُسُلَهٗ

يَّنْصُرُهٗ

walaupun (Allah) tidak dilihatnya

dan rasul-rasul-Nya

menolong (agama)-Nya

عَزِيْزٌ ࣖ - ٢٥

قَوِيٌّ

اِنَّ اللّٰهَ

Mahaperkasa

Mahakuat

sesungguhnya Allah

25. Sungguh, Kami telah mengutus rasul-rasul Kami dengan bukti-bukti yang nyata dan kami turunkan bersama mereka kitab dan neraca (keadilan) agar manusia dapat berlaku adil. Dan Kami menciptakan besi yang mempunyai kekuatan, hebat dan banyak manfaat bagi manusia, dan agar Allah mengetahui siapa yang menolong (agama)-Nya dan rasul-rasul-Nya walaupun (Allah) tidak dilihatnya. Sesungguhnya Allah Mahakuat, Mahaperkasa.

No comments